Riant hamzah
5 Kelebihan USB Type C, Konektor Multifungsi Berbagai Perangkat
USB Type C adalah sebuah konektor yang dikembangkan oleh USB Implementers Forum, sebuah brand besar dalam bidang teknologi. Pengembangan konektor ini menjadi standar konektor dalam upaya mengurangi limbah kabel. Oleh karena itu, perusahaan-perusahaan teknologi menghadirkan berbagai produknya dengan spesifikasi yang mendukung USB Type C
Harga Game Steam Terancam Naik Akibat Aturan Regional Price
Kabar buruk kembali melanda para gamers di seluruh dunia setelah Valve mengumumkan chart rekomendasi sistem regional price terbaru yang menyebabkan harga game Steam melonjak naik. Steam sendiri merupakan situs game PC terbesar yang diklaim memiliki tingkat harga game terjangkau berkat aturan Regional Price. Namun, Valve akhirnya mengaku jika peraturan tersebut menyebabkan developer game Steam kesulitan karena regional price yang berlaku
Intip Dulu Spesifikasi Watch 8, Seri Smartwatch Terbaru Apple
Sebagai salah satu produsen teknologi terbesar, Apple mengeluarkan sejumlah produk elektronik mulai dari handphone, tablet, hingga smartwatch untuk memudahkan penggunanya. Mereka juga selalu menghadirkan inovasi di setiap produk terbarunya seperti dalam hal spesifikasinya. Peningkatan spesifikasi ini tidak terkecuali pada Apple Watch Series 8 sebagai salah satu dari tiga produk jam pintar terbarunya
Hati-Hati, Dampak Negatif Gadget Sebabkan Gangguan Kesehatan
Tidak bisa dipungkiri bahwa kemajuan teknologi memberi banyak dampak baik bagi banyak orang seperti kemudahan dalam berkomunikasi, pekerjaan, hingga menikmati hiburan. Untuk mendukung keseharian, gadget yang digunakan pun tidak sedikit jenisnya. Mulai dari smartphone, laptop, hingga televisi untuk mendukung aktivitas harian
5 Spesifikasi dan Fitur Watch Ultra, Dukung Aktivitas Ekstrem
Pada September kemarin, Apple juga ikut meramaikan pasar dengan produk smartwatch terbarunya, Apple Watch Ultra, yang memiliki spesifikasi dan fitur tidak main-main. Apalagi, Watch Ultra digadang-gadang sebagai smartwatch Apple paling tangguh dengan spesifikasi layar paling besar, terang, hingga daya baterai yang mampu bertahan 36 jam
Sejumlah Smartband Terbaik yang Tawarkan Banyak Fitur Menarik
Olahraga merupakan suatu aktivitas wajib yang harus dilakukan secara rutin agar kesehatan tubuh tetap terjaga. Apalagi, saat ini terdapat beragam sarana untuk memantau aktivitas saat berolahraga secara mudah, salah satunya menggunakan smartband terbaik. Smartband atau fitness tracker adalah salah satu perangkat wearable canggih untuk mereka yang gemar berolahraga
Keunggulan Snapdragon 8 Gen 2 sebagai Chipset Terbaru Qualcomm
Kabar bahagia datang dari perusahaan chipset asal Amerika Serikat, Qualcomm. Pasalnya baru-baru ini perusahaan tersebut memperkenalkan System-on-Chip atau SoC teranyar miliknya dengan kemampuan paling canggih, yakni Snapdragon 8 Gen 2. Chipset ini akan menghadirkan kemampuan spektakuler mulai dari segi kecerdasan, efisiensi, serta performa
Resmi Dirilis, Apple Watch Terbaru Tawarkan Tiga Model Berbeda
Apple secara resmi memperkenalkan 3 Apple Watch terbaru pada September lalu. Di mana, Apple mengeluarkan seri terbarunya yang memukau para pecinta aktivitas outdoor. Smartwatch terbaru perusahaan asal AS ini dirilis melalui Apple Event yang terdiri dari Apple Watch SE, Apple Watch 8, dan keluaran terbarunya yaitu Apple Watch Ultra
5 Fitur CCTV Canggih yang Wajib Ada untuk Keamanan Rumah
Hadirnya kamera CCTV sebagai salah satu alat peningkat keamanan rumah memberikan banyak manfaat untuk penggunanya. Selain bentuknya kecil dan mudah dipasang, harga CCTV juga relatif murah. Apalagi, penggunanya juga dapat menghubungkan kamera dengan perangkat pribadi. Dengan begitu, keadaan rumah dapat dipantau dari jarak jauh
Cara Merawat dan Membersihkan Air Purifier Agar Tetap Awet
Kebersihan udara dalam ruangan menjadi kebutuhan untuk memenuhi kebutuhan gaya hidup sehat. Penggunaan Air Purifier sebagai alat pembersih udara pintar menjadi inovasi yang sangat membantu. Air Purifier akan bekerja dengan cara menyedot udara kotor lalu menyaringnya menggunakan filter dan akhirnya dikeluarkan menjadi udara bersih yang jauh lebih sehat