Artikel
5 Bahaya Link Penipuan Tidak Dikenal yang Marak Disebarkan
Internet merupakan suatu kebutuhan yang digunakan oleh sebagian orang dalam berbagai keperluan harian. Di samping canggihnya internet masa kini, tindak kriminal pun tidak luput mengintai para pengguna, salah satunya melalui penyebaran link penipuan. Walau terkesan sepele, nyatanya link tidak dikenal dapat menuntun korbannya menuju berbagai jenis bahaya yang mengancam privasi
Spesifikasi PlayStation VR2, Hadirkan Visual Game Realistis
Seiring perkembangan zaman, teknologi canggih pun turut meningkat untuk damping masyarakat dalam berbagai kebutuhan salah satunya sektor hiburan. Di mana, hal itu terbukti melalui produk keluaran terbaru Sony yang kabarnya mampu menunjang aktivitas gaming virtual reality melalui perangkat kacamata Playstation VR2
Mengenal Sejarah Game FPS yang Semakin Populer Dimainkan
Game FPS atau first person shooter saat ini menjadi jenis game yang paling populer dimainkan, baik melalui perangkat desktop atau smartphone sekalipun. Apalagi dengan banyaknya pilihan game FPS yang menawarkan gameplay dan keseruan saat memainkannya. Ditambah dengan game FPS yang bisa diakses secara online yang memungkinkan pemain bermain bersama teman atau orang lain
Google Ciptakan Bard, Layanan Chatbot AI untuk Saingi ChatGPT
Tidak bisa dipungkiri, kemajuan teknologi yang terjadi hingga saat ini terus menghasilkan berbagai kecanggihan. Seperti yang baru-baru ini terjadi, dunia kembali digoncangkan dengan kehadiran platform berbasis Artificial Intelligence canggih yaitu ChatGPT. Hal ini seolah menjadi pemicu Google untuk mengikuti perkembangannya dengan hadirkan layanan chatbot AI miliknya yaitu Bard
Bukan Mengancam, Namun Ini Manfaat ChatGPT Bagi Penulis
Kehadiran ChatGPT baru-baru ini disambut animo yang tinggi oleh banyak orang. Hal ini membantu mereka yang kurang handal atau malas dalam membuat tulisan, namun membutuhkannya untuk menyelesaikan tugas maupun pekerjaan. Hanya saja, kehadiran ChatGPT bagi penulis yang biasa membuat tulisan secara manual justru dianggap sebagai ancaman
5 Rekomendasi Aplikasi Keamanan Siber yang Tingkatkan Proteksi
Dengan perkembangan teknologi yang kian maju, keamanan siber atau biasa dikenal sebagai cyber security pun semakin perlu ditingkatkan. Mengingat, kejahatan kini tidak hanya hadir di perjalanan, namun juga di dunia maya ketika pengguna sibuk scrolling maupun bermain media sosial
Centang Biru Instagram Kabarnya akan Berbayar? Ini Faktanya
Sebagai pengguna setia, lencana centang biru Instagram sudah tidak asing dilihat pada profil akun-akun ternama. Setelah lama menemani para user, kini Instagram dikabarkan tengah merencanakan layanan verified berbayar yang tidak jauh berbeda dengan sistem milik Twitter. Di mana, hal itu sudah lebih dahulu diaplikasikan oleh Twitter tidak lama setelah Elon Musk memimpin
Ketahui Spesifikasi Oppo Reno 8T dengan Kamera Portrait 100MP
Oppo telah dikenal luas oleh masyarakat Indonesia karena terus mengeluarkan berbagai perangkat berkelas dengan fitur canggih untuk damping aktivitas penggunanya. Hal itu terbukti dengan kehadiran produk oppo terbaru yaitu Oppo Reno 8T. Di mana, smartphone yang satu ini diklaim memiliki kamera expert untuk menemani berbagai momen berharga penggunanya
5 Rekomendasi Game VR Terbaik yang Dimainkan dengan Santai
Dunia game menjadi salah satu sektor utama dari penerapan perangkat VR atau virtual reality. Di mana, mulai banyak game VR yang bisa dimainkan di sejumlah perangkat gaming dengan bantuan kacamata VR. Hanya saja, memainkan game VR sendiri membutuhkan area yang luas karena biasanya pemain harus mengikuti gerakan untuk bisa memberikan perintah secara lebih nyaman
Samsung Galaxy A14 5G, HP Samsung Terbaru Kinerja Gesit
Belum lama ini, Samsung kembali mengeluarkan produk hp ekonomis yang siap meramaikan pasar gadget Indonesia. Di mana, Samsung Galaxy A14 5G merupakan perangkat low-end yang hadir untuk menunjang aktivitas berat penggunanya walaupun dibanderol dengan harga ramah di kantong